Belajar Membuat Reed Diffuser Sendiri
Siapa tak senang kalau ruangannya wangi semerbak? Apalagi kalau ruang kerja, menaruh wewangian pada ruangan bisa mempengaruhi mood, lho! Salah satu pewangi ruangan yang sedang banyak digemari adalah reed diffuser.
Selain bisa memberikan aroma pada ruangan, ia juga bisa dijadikan pajangan yang mempercantik ruangan. Jangan heran bila penjualan produk ini meningkat belakangan. Bahkan menurut Grand View Research, potensi pasar reed diffuser diprediksi akan mencapai 27 miliar USD pada tahun 2027. Tentunya ini menjadi peluan usaha yang cukup potensial!
Tertarik untuk memulai usaha dan memproduksinya? Bersama Divanda Gitadesiani dari Klei Studio kamu akan belajar langsung cara mencampurkan alkohol, fragrance, dan essential oil sesuai takaran untuk menciptakan reed diffuser yang pas.
Apa Yang Akan Kamu Pelajari Dalam Kelas Ini?
- Fundamental Perfumery
Kamu akan belajar dasar-dasar dalam meramu wangi untuk menghasilkan aroma yang pas.
- Fundamental Diffuser Base
Mentor akan memberikan pengetahuan tentang diffuser base dan memandu secara praktikal untuk pencampuran alkohol, fragrance, dan essential oil hingga menghasilkan reed diffuser yang layak jual.
Siapa yang Cocok Mengikuti Kelas Ini?
- Pelaku Bisnis
Kelas ini sangat cocok untuk pelaku bisnis untuk dapat mengembangkan bisnis pada bidang yang lebih luas.
- Pemula
Kelas ini juga cocok untuk kamu yang ingin belajar cara membuat reed diffuser untuk personal ataupun untuk bisnis.
- Mahasiswa
Kelas ini cocok untuk mahasiswa yang ingin membangun bisnis kecil, khusunya bisnis pewangi ruangan ini.
Apa Keunggulan Kursus Ini?
- 7 content bites yang bisa diakses kapan dan dimana saja
- Praktik langsung dengan mentor
- Certificate of completion
- Materi yang bisa di-download
- Full lifetime akses
- Materi yang bisa diakses melalui HP ataupun PC.
Materi yang Akan Dipelajari
- Fundamental reed diffuser
- Fundamental perfumery
- Fundamental diffuser base
- Praktik pembuatan langsung
Mentor Profile
Divanda Gitadesiani
Founder Klei & Clay Studio
Memulai petualangannya, Divanda Klei & Clay Studio yang memproduksi reed diffuser, parfume, dan skincare. Jangan sampai ketinggalan kereta! Produk ini bisa jadi bisnis yang cukup potensial bila ditekuni dengan baik. Selain untuk berbisnis, skill meramu reed diffuser yang pas ini bisa digunakan secara personal. Yuk checkout kelasnya hanya di Kuncie!